Diskusi Dengan Expert di Community Lactoclub

Latest Discussion

I
Indira Fatimah
19 January 2026, 18:15:09 | 1-3 Tahun
Pin Diskusi
Diare pada anak usia 2 tahun

hallo, moms aku mau tanya mengenai diare pada anak moms usia 2 tahun, bagaimana cara mengatasi diare pada anak pertolongan pertamanya?

I
Indira Fatimah
17 January 2026, 17:28:34 | 1-3 Tahun
Pin Diskusi
GTM

Mom, ada tips untuk anak GTM?

H
Herfiza Nuraini
14 January 2026, 11:00:25 | 0-12 Bulan
Pin Diskusi
Kebiasaan Makan Sayur pada Si Kecil

Aku selalu kasih anakku sayur sejak MPASI, apakah nanti saat besar dia tetap akan suka sayur atau bisa berubah?

A
Asri Noer Hidaya
5 January 2026, 11:07:26 | >4 Tahun
Pin Diskusi
Si Kecil Masuk Sekolah

Siapa yg anak ny masuk skola hari ini??

B
Bunga Alma
14 December 2025, 18:49:25 | 1-3 Tahun
Pin Diskusi
Bagaimana menjaga saluran cerna anak

Moms kalau anak rewel biasanya apakah karena efek saluran cerna ga baik?

Disclaimer

Selamat datang di LACTOCLUB Community, wadah di mana Moms dapat berbagi cerita dan merasa didukung oleh para Expert yang akan bergabung. Harap diingat bahwa setiap opini dan cerita yang diungkapkan di sini adalah kepemilikan anggota komunitas. Kami mendorong diskusi yang beradab dan penuh empati.

Back to top